Samsung Galaxy S i9000 | Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy S i9000, Setelah sekian lama akhirnya Samsung mengeluarkan produk terbarunya yaitu Samsung Galaxy S i9000.
Ponsel Samsung Galaxy S ini merupakan smartphone dengan penggabungan nirkabel serta bermacam perangkat lainnya seperti netbook, televisi, kamera serta fasilitas jejaring sosial dan internet ini akan segera masuk ke Indonesia.
Samsung Galaxy S telah dilengkapi dengan OS Android 2.1 (update 2.2 akan menyusul), Layar Super AMOLED 4 inci, Kamera 5MP, Prosesor 1Ghz, perekam video HD, HSDPA, WiFi 802.11 b/g/n, GPS, Bluetooth 3.0. Fitur Kameranya pun telah memiliki fitur auto fokus, geo-tagging, touch focus, dan pendeteksi senyum.
Berikut adalah Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy S i9000 :
Ponsel Samsung Galaxy S ini merupakan smartphone dengan penggabungan nirkabel serta bermacam perangkat lainnya seperti netbook, televisi, kamera serta fasilitas jejaring sosial dan internet ini akan segera masuk ke Indonesia.
Samsung Galaxy S telah dilengkapi dengan OS Android 2.1 (update 2.2 akan menyusul), Layar Super AMOLED 4 inci, Kamera 5MP, Prosesor 1Ghz, perekam video HD, HSDPA, WiFi 802.11 b/g/n, GPS, Bluetooth 3.0. Fitur Kameranya pun telah memiliki fitur auto fokus, geo-tagging, touch focus, dan pendeteksi senyum.
Berikut adalah Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy S i9000 :
Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy S i9000
Network
2.5G (GSM/ GPRS/ EDGE) : 850 / 900 / 1800 / 1900 MHz3G (HSDPA 7.2Mbps, HSUPA 5.76Mbps) : 900 / 1900 / 2100 MHz OS
Android 2.1 Display
4.0” WVGA SUPER AMOLED (800×480) with mDNIe Camera
5.0 mega-pixel Camera + VGA Video Telephony Camera, Auto Focus,Self shot, Action shot, Add me, Stop motion, Cartoon shot, Smile shot, Panorama shot Video
HD(720p@30fps) video playing & recordingCodec: mpeg4, H.264, H.263, H263Sorenson, DivX HD/ XviD, VC-1 Format: 3gp (mp4), WMV (asf), AVI (divx), MKV, FLV Audio
MP3, AAC, AAC+, eAAC+, WMA, OGG, AMR-NB, WAV, MID, AC3, IMY,FLAC, XMF Value-added Features
Integrated Messaging ‘Social Hub’
Android Market for more applications and contents
A-GPS
Augmented Reality with Layar Reality Browser
1 GHz Application Processor
SMS/ MMS/ Email/ Video Messaging/ Exchange ActiveSync
Sensor: Accelerometer, Digital compass, Proximity, Light
Offline & No SIM Mode, Voice Command,RSS Reader, Mobile Widgets, Smart Security Connectivity
Bluetooth technology v 3.0USB v2.0 (High-Speed) Wi-Fi 802.11 b/g/n Memory
16GB / 8GB, external memory slot (up to 32GB) Size
64.2 x 122.4 x 9.9mm, 118g Battery
1500 mAh
Harga Samsung Galaxy SSamsung Galaxy S i9000, Menurut Product Marketing Samsung Apps PT Samsung Electronics Indonesia Pambudi B Sudirman, Galaxy S sudah bisa masuk ke Indonesia pada akhir Juni dengan kisaran harga antara Rp. 6-7 juta.
Ingin tahu lebih banyak tentang Samsung Galaxy S i9000, silahkan lihat saja video di bawah ini :